Selasa, 07 Februari 2017

Refleksi

Tutorial pencerminan dengan geogebra
1.    Buka aplikasi geogebra

2.    Bukalah file geogebra dan buatlag segitiga dengan tool polygon. Setelah itu buatlah garis lurus di samping segitiga ABC.
Cerminkan segitiga ABC kemudian klik DE menggunakan tool Reflect about a 
Tampilkan kordinat dari titik-titik segitiga ABC maupun bayangannya. Caranya klik kanan pada titik dan pilih Object-Properties kemudian pada tab Basic lakukan centang pada bagian Show Label dan pilih opsi Name & Value. Lakukan untuk semua titik pada segitiga maupun bayangannya.


0 komentar:

Posting Komentar